Minggu, 12 Maret 2017

Kali ini aku mau pamerin puisi yang aku buat , sekali kali pamer nggak apa apalah ya. Puisi ini ada sejarahnya loh. Jadi waktu itu aku masih kelas 7, sama guru bahasa indonesia disuruh buat puisi , diberiwaktu seminggu. Selama seminggu itu aku galau berat , cari inspirasi kesana kesini nggak dapet dapet. Nah, pas udah hari "H" , udah pasrah sama puisi yang ada , walaupun belum puas sama hasilnya . Waktu lagi pakai kaos kaki tiba tiba ada ide yang numpang lewat, udah deh kaos kaki langsung dilempar buru buru cari buku sama pulpen sambil teriak teriak biar kata katanya nggak lupa. Jadi gitu sejarahnya , sekarang langsung aja . Ini dia puisinya

BUNTU 
Oleh Brilliana Rosalind

Termangu membisu menunggu waktu
Waktu memburu menderu-deru
Bagai ribuan palu dikepalaku
Memaksaku menuliskan kata yang kutaktau
Seminggu berlalu
Buntu !!!
Ragu !!!
Malu !!!
Waktu terus memburu
Menjurang dalam kugali pikiranku
Namun tak jua kutemu
Melangit luas kegalauanku
Tak jua kudapat apa yang kumau
Hingga tiba diujung waktu
Masih tetap tidak ketemu
Murka guru membayangiku
Akhirnya kutuliskan semua ragu
Daripada mendapat malu
Maka selesailah tugasku


Puisi ini aku daftarin ke loker puisi dan siapa sangka aku dapet 2600 like. Seneng banget karyaku diapresiasi 

Quotes of The Day
13 Maret 2017






Sumber: Google

Halo ketemu lagi sama aku. Kali ini aku akan bahas lagu yang cocok dengan tema power point yang kubuat Kalian bisa liat power point-nya di postingan sebelumnya. oke nggak usah lama lama kita langsung aja

1. Beautiful Christina Aguilera

"Every day is so wonderful
Then suddenly it's hard to breathe.
Now and then I get insecure
From all the pain, I'm so ashamed.

I am beautiful no matter what they say.
Words can't bring me down.
I am beautiful in every single way.
Yes, words can't bring me down... Oh no.
So don't you bring me down today."

Ini cocok banget buat kamu yang mau memulai mencintai diri sendiri . sebagai penguat dan untuk memotivasi mungkin, biar gak gampang down

2. FIREWORKS - Katy Perry

"You don't have to feel like a wasted space
You're original, cannot be replaced
If you only knew what the future holds
After a hurricane comes a rainbow

Maybe a reason why all the doors are closed
So you could open one that leads you to the perfect road
Like a lightning bolt, your heart will glow
And when it's time you'll know"

3.All About That Bass - Meghan Trainor

"Yeah, my mama she told me "don't worry about your size"
She says, "Boys like a little more booty to hold at night"
You know I won't be no stick figure silicone Barbie doll
So if that's what you're into, then go 'head and move along"

4. Try - Colbie Caillat

"You don't have to try so hard
You don't have to give it all away
You just have to get up, get up, get up, get up
You don't have to change a single thing"


Quotes of The Day

12 Maret 2017





















Sumber: Google

Senin, 06 Maret 2017